Pada posting ini akan dibahas cara membuat pesan komentar pada form Komentar pembaca blog. Tujuan membuat kata/kalimat pesan pada form ini adalah kata harapan dari pengelola media online kepada pengunjug atas artikel yang dibaca dengan harapan pengunjung akan memberikan komentar.
Form komentar pembaca ini umumnya bloger menempatkan pada bagian halaman posting blog. Untuk lebih jelas yang dibahas pada artikel ini perhatikan gambar di bawah ini.
Form komentar pembaca ini umumnya bloger menempatkan pada bagian halaman posting blog. Untuk lebih jelas yang dibahas pada artikel ini perhatikan gambar di bawah ini.
Cara membuat pesan komentar pada form komentar pembaca blog dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut, yaitu:
1. Sign in di blog
2. Klick Setelan
3. Klick Komentar
2. Klick Setelan
3. Klick Komentar
4. Pada Pesan Formulir Komentar tuliskan pesan komentar sesuai kata/kalimat yang diinginkan
5. Klick Simpan Setelan yang berada di bagian bawah pengaturan/setelan untuk menyimpan perubahan.
6. Klick Lihat untuk melihat hasilnya.Salam sukses buat anda
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan anda. Silahkan berikan komentar tentang artikel ini. Akan tetapi perlu dimaklumi bahwa Komentar yang tergolong iseng tidak akan ditampilkan. Untuk mendapatkan jawaban langsung pada kotak masuk Email anda, klick teks Subscribe by Email. Atas atensi dan partisipasinya terima kasih.